• Kora Meguro Made To Japan

    Kora Meguro Made To Japan

    0 comments
    Empat tahun lalu, kami belum percaya bahwa Pijakbumi mampu mengekspor sepatu ke Jepang.  Kami baru mampu memproduksi sepatu dalam skala kecil dan persaingan di Jepang sangat ketat. Tapi, seperti yang dikatakan banyak orang. Mimpi terbesar adalah mimpi yang paling menakutkan. Begitu mimpi tersebut membuat kami takut, kami tahu bahwa mimpi tersebut layak untuk dikejar. Tahun 2019, calon buyer datang ke booth Pijakbumi di Jakarta...
  • 4 Cara Mudah Menerapkan Sustainable Fashion

    4 Cara Mudah Menerapkan Sustainable Fashion

    0 comments
    1. Memilih dengan cermat Jika kamu ingin membeli pakaian atau alas kaki baru, perhatikan material dari pakaian dan alas kaki yang akan kamu beli. Biasanya tertulis dalam label atau deskripsi produk jika kamu membeli secara daring. Ada banyak istilah material baru yang mungkin akan terlihat asing bagimu tapi saat ini kamu bisa dengan mudah mencari tahu di mesin pencarian.      Pilihlah pakaian dan...
  • Archita, dan memori pertemuannya dengan Skeleton

    Archita, dan memori pertemuannya dengan Skeleton

    0 comments
        Pertemuan pertamaku dengan Pijakbumi dimulai tahun 2018. Pada waktu itu aku melihat salah satu temanku menggunakan Sakka Polka, spontan aku bertanya “Lucu banget! Beli dimana?” “Pijak, Chit,” jawabnya. "Pijak? Baru dengar," tanyaku heran.  Sepulang kuliah aku mencari info di Instagram dan nama yang pertama muncul “Pijakbumi”. Aku buka dan scroll feed Pijakbumi dan aku terpaku pada salah satu posting-an Pijakbumi saat rilis...
  • Merawat, Melangkah: Mengenal Circular Fashion Dari Sosok Recycling Enthusiast

    Merawat, Melangkah: Mengenal Circular Fashion Dari Sosok Recycling Enthusiast

    1 comment
        Intan Anggita Pratiwie, pendiri Sight From The Earth ini sudah gemar membeli baju bekas dan merombaknya menjadi pakaian baru sejak duduk di bangku kuliah. Bersama dengan Andien Aisyah, ia kemudian mendirikan Setali Indonesia sebagai social enterprise yang mengelola fashion waste dan home living waste dengan cara recycling (downcycling dan upcycling). Salah satu karyanya telah berhasil mengantarkan Intan dan Setali Indonesia ke peragaan...
  • Merawat, Melangkah: Petani Kota

    Merawat, Melangkah: Petani Kota

    1 comment
        Aktivitas bertani atau berkebun identik dengan aktivitas yang dilakukan oleh masyarakat di pedesaan. Tidak hanya masyarakat pedesaan, masyarakat kota pun sebenarnya dapat bertani untuk memenuhi kebutuhan akan bahan pangan organik dan sehat. Namun, pertumbuhan jumlah masyarakat dan keterbatasan lahan di perkotaan, memantik masyarakat perkotaan untuk lebih kreatif dalam memanfaatkan halaman belakang atau atap tempat tinggal masing - masing. Kebiasaan masyarakat kota untuk...
  • Merawat, Melangkah: Berbelanja dengan Sadar

    Merawat, Melangkah: Berbelanja dengan Sadar

    0 comments
        Kebiasaan untuk membeli barang baru sering kali melekat dengan momen ketika menyambut hari raya, ulang tahun, dan momen penting lainnya. Ada pula yang merasa perlu mengapresiasi diri dengan membeli barang yang disukai ketika berhasil mencapai target atau ketika sedang dilanda kesedihan yang mendalam. Pada tahun 2014, sebuah penelitian menunjukkan bahwa kecanduan berbelanja berkaitan erat dengan depresi. Dalam kasus ini, kecanduan berbelanja berasal...
You have successfully subscribed!
This email has been registered